Jumat, 01 Juni 2012

[BARU] HASIL TECHNICAL MEETING TENTANG KETENTUAN LOMBA MILAD KE-10 UKHUWAH



1. Lomba Esai Online

Ketentuan Sebagai Berikut:
  • Peserta dibagi dua kategori, kategori siswa SMA/Sederajat & kategori Mahasiswa; 
  • Tema esai adalah “Perspektif Pemuda: Tantangan Cahaya Ukhuwah dalam Pekatnya Moral Bangsa”; 
  • Naskah diketik di kertas A4, Times New Roman Font 12, Margin 4433; 
  • Pengumpulan naskah disertai biodata diri via e-mail: Bo.ukhuwah@gmail.com; 
  • Kontribusi peserta Rp 20.000, bisa dibayarkan langsung ke Sekretariat Ukhuwah di Lantai 1, Mushollah Al-Iqtishaad Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya Zona A Kampus Indralaya bisa juga transfer ke rekening Bank Muamalat No rekening. 0165531429 dan rekening Bank Syariah Mandiri No rekening. 4177011594 atas nama Dian Yunia Ningsih; 
  • Mengisi Formulir Pendaftaran http://goo.gl/gCVyL
  • Batas akhir pengunggahan naskah 4 Juni 2012 Pkl. 23.00 WIB; 
  • Naskah yang sudah dikirim menjadi milik panitia; 
  • Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat; 
  • Info lebih lanjut Hubungi Tiara Sonia (0853 8134 5158).

Kriteria Penilaian :

  • Orisinalitas karya ; 
  • Kesesuaian tema; 
  • Kedalaman eksplorasi tema serta komunikatif dalam menyampaikan pesan; 
  • Inovasi serta kreativitas; 
  • (Penentuan pemenang ditentukan berdasarkan penilaian dewan juri yang mengacu pada format dan kriteria penilaian lomba.) 

Juri Essay:
Nama : Iko Akiko
Status : Mahasiswa semester delapan Fakultas KIP Prodi Bahasa Indonesia dan Sastra Daerah Universitas Sriwijaya


2. Lomba Video Flash

Ketentuan Sebagai Berikut: 
  • Peserta dibagi dua kategori, kategori siswa SMA/Sederajat & kategori Mahasiswa; 
  • Video dapat berupa slide foto (menggunakan movie maker) dan video dari handycam; 
  • Tema Video adalah "Silaturahim"; 
  • Kontribusi peserta Rp 15.000,- bisa dibayarkan langsung ke Sekretariat Ukhuwah di Lantai 1, Mushollah Al-Iqtishaad Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya Zona A Kampus Indralaya bisa juga transfer ke rekening Bank Muamalat No rekening. 0165531429 dan rekeningBank Syariah Mandiri No rekening. 4177011594 atas nama Dian Yunia Ningsih. 
  • Video dapat dikirim dalam bentuk CD, maupun diunggah ke grup Facebook Milad ke-10 Ukhuwah FE Unsri (e-mail: Bo.ukhuwah@gmail.com); 
  • Memasukkan lambang ukhuwah ke dalam video tersebut; 
  • Durasi video maksimal 7 Menit; 
  • Mengisi Formulir Pendaftaran http://goo.gl/gCVyL
  • Batas akhir pengiriman/pengunggahan video, 7 Juni 2012 Pkl. 23.00 WIB; 
  • Video yang diunggah menjadi milik panitia; 
  • Info lebih lanjut hubungi M. Faizal Tanjung (0852 6808 0571). 

Kriteria Penilaian:
  • Kreativitas ide; 
  • Keterkaitan tema; 
  • Originalitas ide. 

Juri lomba:
Pakar IT Universitas Sriwijaya.


3. Lomba Kaligrafi

Ketentuan Sebagai Berikut: 

  • Peserta dibagi dua kategori, kategori siswa SMA/Sederajat & kategori Mahasiswa;
  • Kategori lomba adalah kategori kaligrafi bebas;
  • Kontribusi Peserta Rp 10.000,- bisa dibayarkan langsung ke Sekretariat Ukhuwah di Lantai 1, Mushollah Al-Iqtishaad Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya Zona A Kampus Indralaya bisa juga transfer ke rekening Bank Muamalat No rekening. 0165531429 dan rekening Bank Syariah Mandiri No rekening. 4177011594 atas nama Dian Yunia Ningsih.
  • Peserta membawa peralatan sendiri;
  • Karton disediakan oleh panitia;
  • Peserta membawa Al-quran sendiri;
  • Ayat ditentukan oleh panitia dengan 5 opsi ayat,
  • 1. Al-Hujurat Ayat 9
    2. Al-Hujurat Ayat 10
    3. Ali Imran Ayat 103
    4. Ali Imran Ayat 104
    5. Al-‘Asr Ayat 1-3
  • Durasi perlombaan 3,5 jam;
  • Peserta tidak diperkenankan membawa contoh kaligrafi pada saat perlombaan;
  • Mengisi Formulir Pendaftaran http://goo.gl/gCVyL;
  • Info lebih lanjut hubungi Herman Lubis (0819 9479 7472);
  • Pelaksanaan lomba, Selasa, 5 Juni 2012 di Mushollah Al-Iqtishaad FE Unsri Indralaya Mulai Pkl. 09.00 WIB.

Kriteria Penilaian:
  • Kaidah penulisan (35 poin) 
  • Kombinasi warna (25 Poin) 
  • Kerapian, kebersihan, dan keindahan (40 poin) 

Juri lomba:
Alhadiarka, pemenang lomba kaligrafi tingkat provinsi Sumsel.
Juniansyah, pemenang lomba kaligrafi se-UNSRI


4. Lomba Nasyid

Ketentuan Sebagai Berikut:
  • Peserta dibagi dua kategori, kategori siswa SMA/Sederajat & kategori Mahasiswa; 
  • Peserta Laki-laki (ikhwan); 
  • Peserta memakai pakaian rapi, sopan, dan menutup aurat; 
  • Mengirim maksimal 2 tim dengan anggota 1 tim maksimal 6 orang; 
  • Membawakan maksimal 2 lagu islami accapella 
  • Kontribusi peserta Rp 40.000,- bisa dibayarkan langsung ke Sekretariat Ukhuwah di Lantai 1, Mushollah Al-Iqtishaad Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya Zona A Kampus Indralaya bisa juga transfer ke rekening Bank Muamalat No rekening. 0165531429 dan rekeningBank Syariah Mandiri No rekening. 4177011594 atas nama Dian Yunia Ningsih; 
  • Mengisi Formulir Pendaftaran http://goo.gl/gCVyL
  • Info lebih lanjut hubungi Warsito (0856 6940 9246); 
  • Dimeriahkan juga dengan penampilan spesial dari grup nasyid, "Senandung Hikmah" ^__^ 
  • Pelaksanaan lomba, Rabu, 6 Juni 2012 di Mushollah Al-Iqtishaad FE Unsri Indralaya Mulai Pkl. 09.00 WIB 

Kriteria Penilaian:
  • Vokal 
  • Penampilan 
  • Penghayatan 

Juri lomba:
Senandung Hikmah


5. Lomba MTQ

Ketentuan Sebagai Berikut:
  • Peserta dibagi dua kategori, kategori siswa SMA/Sederajat & kategori Mahasiswa; 
  • Boleh mengirim lebih dari 1 peserta (lomba bersifat individu); 
  • Durasi penampilan 5-6 Menit; 
  • Pertanda waktu ditandai dengan pengetukkan palu (1x mulai, 2x siap-siap berhenti, 3x berhenti); 
  • Panitia memberitahukan maqro yang akan dipilih pada saat akan tampil; 
  • Peserta harus berseragam rapi atau berbusana muslim saat tampil; 
  • Kontribusi peserta Rp 15.000,- bisa dibayarkan langsung ke Sekretariat Ukhuwah di Lantai 1, Mushollah Al-Iqtishaad Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya Zona A Kampus Indralaya bisa juga transfer ke rekening Bank Muamalat No rekening. 0165531429 dan rekening Bank Syariah Mandiri No rekening. 4177011594 atas nama Dian Yunia Ningsih. 
  • Mengisi Formulir Pendaftaran http://goo.gl/gCVyL
  • Info lebih lanjut hubungi Andi Oktariansyah (0857 8924 2373); 
  • Pelaksanaan lomba, Kamis, 7 Juni 2012 di Mushollah Al-Iqtishaad FE Unsri Indralaya Mulai Pkl. 09.00 WIB. 
Kriteria Penilaian:
  • Lagu dan suara; 
  • Tajwid dan makharijal huruf; 
  • Fashohah dan adab; 
  • Ketepatan waktu. 
Juri lomba: 
BSOM PAQSI (Pengembangan Al-Quran dan Seni Islam) Universitas Sriwijaya

0 komentar:

Posting Komentar